PERPUSTAKAAN ITATS

  • Informasi
  • Berita
  • Bantuan
  • Pustakawan
  • Pengunjung
  • Masuk Pustakawan
  • Area Anggota
  • Pilih Bahasa :
    Bahasa Arab Bahasa Bengal Bahasa Brazil Portugis Bahasa Inggris Bahasa Spanyol Bahasa Jerman Bahasa Indonesia Bahasa Jepang Bahasa Melayu Bahasa Persia Bahasa Rusia Bahasa Thailand Bahasa Turki Bahasa Urdu
No image available for this title

PEMANFAATAN PELEPAH KELAPA UNTUK PERLENGKAPAN MAKAN

GILANG PUTRA GEMILANG - Nama Orang;

ABSTRAK

Kelapa merupakan tumbuhan asli daerah tropis, yakni daerah yang terletak di sepanjang garis khatulistiwa. Di wilayah Indonesia, tanaman kelapa dapat ditemukan hampir di seluruh provinsi, dari daerah pantai yang datar sampai ke daerah pegunungan yang agak tinggi. Seluruh bagian dari pohon kelapa dapat dimanfaatkan, mulai dari akar, batang, daun, buah, hingga dahan. Banyak produk turunan yang dihasilkan dari tanaman kelapa seperti furniture, aksesori, wadah, kap lampu, elemen interior dan produk kreatif lainnya . Bagian pohon kelapa yang dimanfaatkan untuk penelitian ini adalah pelepah atau kelopak mayang (seludang). Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode eksperimen material. Metode eksperimen material yaitu melakukan suatu percobaan tentang suatu material, yang dalam penelitian ini menggunakan material pelepah kelapa untuk diamatin prosesnya serta menuliskan hasil percobaannya, untuk kemudian disimpulkan sebagai hasil eksperimen, yang kemudian digunakan sebagai dasar pembuatan alternatif desain.Sintesa eksperimen untuk pembuatan produk yaitu menggunakan proses eksperimen pengeringan media sinar matahari, oven, maupun heat gun, proses pemotongan dengan gergaji manual maupun otomatis, proses penghalusan dengan amplas atau planner, proses pewarnaan dengan pewarna pangan maupun alami, serta proses pembentukan berbagai pacam pattern. Dari semua proses yang dilakukan oleh peneliti, yaitu secara terukur, terencana, baik komposisi maupun satuan dan dilakukan secara terdokumentasi. Hasil akhir dari penelitian ini adalah produk peralatan makan serta produk luaran lainnya seperti lampu meja.

Kata kunci : Pelepah Kelapa, Seludang, Kelopak Mayang, Peralatan Makan


Ketersediaan
S16-1321132Koleksi SkripsiTersedia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
132
Penerbit
Surabaya : ITATS., 2015
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Pelepah Kelapa
Seludang
Kelopak Mayang
Peralatan Makan
Info Detail Spesifik
NPM : 16.2011.1.00272 - Nilai : A
Pernyataan Tanggungjawab
Pembimbing : M. Junaidi Hidayat, ST. M.Ds.
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
  • ABSTRAK & KATA PENGANTAR
Komentar

Anda harus masuk sebelum memberikan komentar

PERPUSTAKAAN ITATS
  • Informasi
  • Layanan
  • Pustakawan
  • Area Anggota

Tentang Kami

Perpustakaan pusat ITATS pada tahun akademik 2003/2004 tercatat memiliki koleksi buku sebanyak 19.165 judul atau 38.043 eksemplar. Koleksi terdiri dari buku teks, referensi, tugas mahasiswa (skripsi, kerja praktik, dan lain-lain), serta terbitan berkala (majalah, surat kabar, dan jurnal ilmiah).

Cari

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subjek

Donasi untuk SLiMS Kontribusi untuk SLiMS?

© 2025 — Senayan Developer Community

Ditenagai oleh SLiMS
Pilih subjek yang menarik bagi Anda
  • Karya Umum
  • Filsafat
  • Agama
  • Ilmu-ilmu Sosial
  • Bahasa
  • Ilmu-ilmu Murni
  • Ilmu-ilmu Terapan
  • Kesenian, Hiburan, dan Olahraga
  • Kesusastraan
  • Geografi dan Sejarah
Icons made by Freepik from www.flaticon.com
Pencarian Spesifik