SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN TUNE-UP PADA MESIN SEPEDA MOTOR HONDA DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA PROMETHEE
ABSTRAK
Bengkel AHASS merupakan bengkel resmi yang digunakan untuk memenuhi
kebutuhan para pengguna motor Honda, salah satunya adalah Service berkala atau
Tupe-Up, dibagian Tune-Up teknisi akan melakukan pembetulan dan penggantian
sparepart motor yang mengalami kerusakan untuk mengembalikan performa motor
seperti semula. Tetapi masih ada beberapa pelanggan yang masih merasakan bahwa
motornya kurang oprimal padahal motor tersebut sudah diTune-Up. Maka dari itu
dibutuhkan aplikasi sistem pendukung keputusan tune-up pada mesin sepeda motor
Honda dengan menggunakan algoritma promethee. Dalam aplikasi ini pemilihan
ditentukan oleh sistem sehingga diharapakan bisa mebantu keputusan teknisi dalam
menangani bagian mesin motor mana yang mengalami kerusakan sehinggan teknisi
bisa lebih fokus menangani begian tersebut. Penelitian menggunakan 8 jenis gejala
yang sering dialami oleh pelanggan, dari gejala tersebut didapatkan jenis jenis
kerusakannya. Dara –data tersebut diambil dari data bengkel resmi AHASS yaitu :
CV. Kencana Sari Jaya Abadi. Pengujian aplikasi ini dilakukan dengan menguji 2
teknisi dan 10 khasus yang berbeda. Kemudian hesil dari pengujian tersebut
memperoleh tingkat akurasi sebesar 70,002%/
Kata kunci : Sistem Pendukung Keputusan Tune-Up Pada Mesin Sepeda Motor
Honda Dengan Menggunakan Algoritma Promethee, Algoritma
Promethee, Tune-Up Pada Mesin Sepeda Motor Honda.
S06-16661 | 1666 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain