RANCANG BANGUN PENGONTROL NUTRISI PADA TANAMAN HIDROPONIK MENGGUNAKAN PLC
ABSTRAK
Perkembangan teknologi semakin pesat membuat kinerja manusia menjadi lebih
mudah dan efisienPenerapan teknologi dapat di pergunakan dalam setiap bidang,salah
satu penerapan sistem teknologi untuk bidang pertanian.diantaranya di pergunakan
sebagi pengontrol pencampuran cairan nutrisi dan air untuk tanaman brokoli
hidroponik dengan menggunakan PLC.Setelah tombol on1 di tekan PLC akan aktif
dan memberi inputan ke mikrokontroler kemudian Sensor level akan membaca level
tiap tangki lalu menampilkanya ke LCD isi masing- masing tangki. Setelah tombol on
ke 2 di tekan pompa akan aktif dan mencampur 5 ml cairan nutrisi A dan B untuk 1
liter air berdasarkan timer yang sudah di seting dalam progam PLC apabilah tangki
dalam keadaan kosong buzzer akan aktif memberikan alarm peringatan.dengan
mengunakan alat kontrol ini pertumbuhan tanaman akan lebih baik di bandingkan
dengan sistim manual karena pemberian cairan nutrisi dan air dapat tepat waktu.alat
kontrol PLC ini bertujuan agar dapat di pergunakan dalam bidang pertanian
khususnya hidroponik supaya mendapatkan hasil panen yang lebih baik dan
memudahkan para petani dalam proses kerjanya setiap hari.
Kata kunci : PLC,relay,mikrokontroler Atmega 16,sensor ultrasonic SRF04,buzzer,pompa air.
S03-6851 | 685 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain