ANALISA PROSES MANUFAKTUR ELECTRIC BABY STROLLER FOLDING BIKE(EBSFB)
ABSTRAK
Kendaraan adalah salah satu transportasi yang paling penting saat ini.
Seperti hal nya sepeda listrik. Salah satu proses yang terpenting dalam pembuatan
sepeda listrik adalah proses manufaktur pembuatan system kemudi dan
pengereman.Pada proses pembuatan kemudi dan pengereman sepeda “electric
baby stroller folding bike” menggunakan material baja hollow bar 50x25x1,5
pelat baja 1000x500x3 dan 200x150x22, pipa baja dalam 8 mm luar 10 mm dan,
dalam 20 mm luar 25 mm. Dimana proses yang digunakan dalam pembuatan
system kemudi dan pengereman adalah proses turning, drilling, grinding, dan
proses pengelasan. Dari hasil perhitungan dan analisis tiap komponen untuk
waktu dan biaya produksi pada proses pemesinan pembuatan kemudi dan
pengereman pada sepeda electric baby stroller folding bike adalah sebagai berikut
: Tm total = 245,04 menit. Cp pemesinan = Rp. 804.294,26,- Cp non pemesinan =
Rp 215.786 Cp beli jadi =Rp 1.363.200,-Total Harga Pokok Produksi (HPP) untuk
mengerjakan seluruh komponen adalah sebagai berikut : HPP = Rp 2.383.080,26,-
Kata Kunci: Electric Baby Stroller Folding Bike, Proses Manufaktur, dan Harga Pokok Produksi
S02-11401 | 1140 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain