Kaji eksperimental karakteristik aliran pada pipa bulat dimensi 3 inchi dengan Fluida udara menggunakan flowmeter type Orifice
ABSTRAK
Kaji eksperimental adalah suatu kajian suatu permasalahan yang terjadi yang diselesaikan dengan pendekatan secara eksperiman tanpa terlepas dari teori yang ada , dalam hal ini media yang digunakan adalah pipa bulat yang dialiri oleh fluida udara yang memiliki kecepatan subsonic dimana kecepatan alir fluida itu dihasilkan oleh blower sentrifugal. Sehingga Dari hasil perhitungan data dapat kita lihat bentuk dari boundary layer yang terjadi pada daerah masukan entrance leght, kecepatan aliran untuk = 13,55 m/s dan v= 12,47 m/s serta jenis aliranya turbulen dengan diketahui nilai reynold (Re) = 54649,23 mempergunakan alat tabung pitot.Untuk bentuk aliranpada daerah fullydeveloped flow digambarkan dalam bentuk grafik dengan mengukur tekanan yang terjadi pada jarak 25 kali diameter pipa dengan 64 titik pengukuran. Mempergunakan lubang tekan. Dengan melakukan perubahan diameter orifice dapat diketahui kapasitas aliran yang dihasilkan untuk d∞ V1= 54 mm, d2= 44 mm, d3= 34 mm. Sehingga dapat diketahui profil distri busi aliranya yang mengalir dalam pipa.
Kata kunci : bondary layer, fully developed flow, kapasitas aliran dengan pengukur aliran jenis orifice, bentuk distribusi aliran
S02-3071 | 307 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain