PERENCANAN TURBIN SUDU RODA JALAN SEBAGAI PENGGERAK GENERATOR DI DESA ANDUNGBIRU KEC.TIRIS KAB.PROBOLINGGO
ABSTRAK
Indonesia memiliki potensi sumber daya energi yang ramah lingkungan
dan terbarukan cukup besar. Salah satu jenis energi terbarukan tersebut adalah
mikro hidro ini telah lama dikembangkan oleh masyarakat sebagai sumber energi
di Indonesia.Turbin sudu roda jalan ini didesain menggunakan software inventor
poros turbin, bagian tengah turbin sudu roda jalan (main body), bagian sudu
turbin proses assembly 1 flandes turbin dengan besi siku penopang sudu turbin,
proses assembly 2 sudu turbin dengan main body turbin, proses assembly 3
penggabungan siku penyambung dengan poros turbin, proses assembly 4
penggabungan siku penopang sudu, poros turbin, flandes, dan main body turbin
sudu roda jalan.Spesifikasi ukuran detail dari turbin sudu roda jalan secara
lengkap yakni : (diameter turbin = 200 cm, panjang turbin = 50 cm, tebal sudu =
6 cm, lebar sudu = 50 cm, jumlah sudu = 17 sudu, putaran turbin = 40 rpm
Adapun hasil penelitian ini kekuatan material displacement sudu turbin =
0,06947 mm, Von Mises sudu turbin = 1,246 Mpa dan Safety faktor sudu turbin =
4,414.
Kata Kunci : Turbin sudu roda jalan, Autodesk Inventor, Safety Faktor
S02-12551 | 1255 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain