APLIKASI JASA PENGECATAN KENDARAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN MODEL VIEW CONTROLLER (MVC)
ABSTRAK
Pengecatan kendaraan saat ini sangat penting bagi kendaraan terutama
kendaraan bermotor saat ini, namun masih banyak konsumen yang kesulitan
untuk mencari jasa pengecatan kendaraan. Untuk mengatasi masalah tersebut
maka di perlukan apalikasi yang dapat digunakan untuk mempermudah
melakukan transaksi pemesanan pengecatan kendaraan. Aplikasi berbasis mobile
terutama smartphone dapat dimanfaat untuk pemesanan pengecatan secara online.
Pengguna Aplikasi adalah semua masyarakat dan pihak bengkel pengecatan yang
menggunakan smartphone dengan platform android agar mempermudah
melakukan transaksi pemesanan jasa pengecatan dan pemilihan merk atau jenis
serta warna cat secara online. Dalam skripsi ini dilakukan dengan menyesuaikan
merk atau jenis kendaraan serta warna cat yang akan di pilih. Tahapan yang
digunakan untuk pembuatan sistem menggunakan Model View Controller (MVC)
yang memiliki skalabilitas, kemampuan didalam memperbaiki kode secara cepat
dengan usaha yang sedikit. Hasil yangdidapat daripengujian tugas akhir ini yang
telah dilakukan terhadap sistem pada aplikasi jasa pengecatan kendaraan secara
fungsional sistem dapat menghasilkan outputsesuai dengan apa yang diharapkan.
Kata kunci: Pengecatan Kendaraan, Model View Controller (MVC)
S06-17981 | 1798 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain