Perhitungan torsi dan daya pengerolan pada pembentukan pipa dengan material baja JIS G 3141 melalui proses Cold Working di PT. Spindo
ABSTRAK
Dengan berkembangnya dunia perindustri an di Indonesia saat ini , maka kebutuhan akan baja konstruksi sangat tinggi terutama penggunaan pipa baja karbon dimana pipa baja digunakan pada instalasi atau konstruksi pipa baja pada suatu pabri k yang biasa di gunakan sebagai alat transportasi dari fluida. Untuk memenuhi kebutuhan pipa baja maka banyak di diri kan pabrik yang memproduksi pipa dengan berbagai bentuk dalam pembuatan pipa telah dikenal beberapa macam proses, proses pengerol an ini dapat dilakukan dengan menggunakan 2 cara yaitu pengerolan dingin (cold roll) dan pengerolan panas (hot roll).
Dengan adanya permasalahan tersebut di perl ukan perhi tungan mengenai besarnya gaya dan daya pengerol an serta tegangan pengerolan yang dibutuhkan pada proses pembentukan pipa baja dan roll forming proses dengan menggunakan rumus-rumus dari li terature dan berdasarkan data serta di tunjang dengan li teratur yang ada diharapkan dapat menyelesaikan proses pembentukan pipa baja tersebut. Dari hasil analisa proses pembentukan pi pa baja, untuk diharapkan bias mendapatkan dimensi serta besaran antara l ain sebagai beri kut : daya motor, daya pengerol an, gaya, torsi . Berdasarkan langkah-l angkah perhi tungan pembentukan pi pa baja JIS G 3141 di ameter 1 3/4 inchi dengan proses pengerolan di peroleh gaya tahap I pengerol an yang dihasilkan 8,97 kg, torsi 963,19 kg2.mm, daya pengerol an 0,125 Hp, dan daya motor 0,147 Hp. Gaya yang dicapai pada tahap II adal ah gaya tertinggi dari kelima tahap pengerolan, gaya yang dihasilkan 12,96 kg, torsi maksimum 1529,26 kg 2.mm, daya pengerol an maksimum 0,227 Hp, dandaya motor maksimum 0,265 Hp. Pada tahap III gaya pengerol an yang dihasilkan12,64 kg, torsi 1271,75 kg2.mm, daya pengerolan 0.226 Hp, dan daya motor 0,263Hp. Pada tahap IV gaya pengerol an yang dihasilkan 12.58 kg, torsi 871,91kg2.mm, daya pengerolan 0,225 Hp, dan daya motor 0,261 Hp. Pada tahap V gayapengerol an yang dihasilkan 12,51 kg, torsi 643,61 kg2.mm, daya pengerol an 0,224Hp, dan daya motor 0,260 Hp. Daya motor total yang dihasilkan dari keseluruhan proses pengerol an adalah 1,2 Hp.
Kata kunci : Pipa, Pengerolan, Daya, Gaya, Torsi .
S02-3641 | 364 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain