ANALISIS BIAYA OPERASIONAL KENDARAAN MOBIL (LISTRIK, KONVENSIONAL, DAN DISEL)
Abstrak
Kemacetan lalu lintas yang terjadi disebabkan karena volume kendaraan
terus bertambah setiap tahunnya adalah kendala terbesar yang ada di ibu kota,
tentunya banyak masyarakat yang menggunakan mobil pribadi karena nyaman
dan lebih efisien Tetapi banyak masyarakat tidak memperhitungkan biaya
operasional kendaraan pribadinya dalam jangka waktu lama,.hal ini berpengaruh
pada perekonomian masyarakat khusunya di ibu kota.
Analisis untuk kendaraan jenis mobil listrik, konvensional dan disel dihitung
menggunakan metode perhitungan biaya operasional kendaraan yang didasarkan
pada kecepatan dan jarak tempuh, metode dari litelatur, jurnal, surve lapangan
dan penelitian terdahulu. Biaya Yang di hitung adalah bahan bakar bensin, emisi
gas karbon, perawatan dan pergantian suku cadang mobil.
Hasil perhitungan
Kata Kunci: Biaya Operasional Kendaraan, Energi Mobil, Perawatan dan Pergantian
suku cadang.
S02-13691 | 1369 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain