Perencanaan dan pembuatan mesin pemecah dan pemisah biji kopi basah dengan menggunakan mesin diesel daya 7 HP
ABSTRAKSI
Perkembangan teknologi saat sekarang ini begitu pesat nya, sehi ngga banyakpenemuan-penemuan baru khususnya bidang teknologi tepat guna. Dalam proses pembuatan dan pengerjaan serta perakitan pada mesin pemecah dan pemisah biji kopi akan disesuaikan dengan kemampuannya. Untuk memperoleh hasil yang diinginkan dari gilingan kopi yang baik ada baiknya perkiran putaran mot or disesuiakan dengan jarak poros pemecah dan pemisah apabila menggunakan sistem otomatis pengaturan posisi harus sesuai.
Dalam pembuatan mesin pemecah dan pemi sah biji kopi akan diawali dengan perhitungan gaya gaya yang terjadi pada mesin dan perbandi ngan reduksi untuk menurunkan daya dari motor ke rool, kemudi an diteruskan ke drum roller, adapun perencanaan bagian dari komponen-komponen yang dibut uhkan yaitu : poros, bantalan, pulley, pasak, dan belt yang dibutuhkan. Pada perencanaan tersebut mengasumsikan beberapa data dengan tuj uan unt uk memepermudah perhit ungan perhitungan, sedangkan pemilihan bahan berdasarkan buku atau lit eraturdengan referensi yang ada di pasaran. Hasil yang diperoleh dari perhitungan yaitu : diameter poros roll 35 mm, poors drum rol ler 35 mm, bantalan menggunakan ball bearing dengan diameter dalam (d) 25 mm, diameter luar (Dp) 80 mm, daya motor menggunak 7 Hp, 1500 rpm, didapat bahan pasak AI SI 1020 HR. Dimana proses pemecahan membutuhkan wakt u 1.3 menit dengan kapasitas pemecahan 46 kg/jam. Karena kapasitas atau dimensi kurang besar, makamesin ini dianjurkan untuk kalangan home industri skala keci l dan menengah,. Dengan harga mesi yang terjangkau pula.
Kata kunci : Mesin pemecah dan Pemisah Biji Kopi Menggunakan Sistem Transmisi dengan Belt, Poros, Pasak, Bantalan dan menggunakan mesin Diesel dengan daya 7 Hp
S02-4921 | 492 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain