Aplikasi blower pada instalasi penjernihan air skala rumah tangga dengan kapasitas 2000 liter/hari
ABSTRAK
Pompa merupakan alat yang dapat di gunakan untuk menambah energi kepada fluida kerjanya dalam bentuk kenaikan tekan, kecepatan, head potensial. Akan tetapi, tidak semua energi dapat di transfer ke fluida karena adanya losses energi. Pompa sentrifugal dapat merubah energi mekanik dalam bentuk kerja poros menjadi energi fluida dalam bentuk head tekanan, head kecepatan, head potensial. Pada skripsi ini, penulis ingin mengetahui performance dari pompa sentrifugal yang digunakan pada instalasi penjernihan air skala rumah tangga, serta pengaplikasian blower pada saat pencampuran zat kimia untuk menjernihkan air sumur. Dari hasil pengujian dan analisa diperoleh : untuk debit pada pompa A didapat Qac = 0,0003333 m3/s, Head pompa (H) = 8,8552 m, Efisiensi total (
S02-7341 | 734 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain