Analisa pengaruh sudut bervariasi terhadap kemiringan kinerja kolektor surya pemanas air dengan kapasitas 19 liter
ABSTRAK
Kolektor Surya merupakan bagian dari energi matahari yang bersifat bersih dan bersifat trus menerus tanpa adanya polusi terhadap lingkungan sedikit pun, belakangan ini, energi fosil bersifat jauh lebih murah dibandingkan energi alternatif lainya , yaitu. Tanpa menggunakan listrik. Pemanas air tersebut menggunakan berbagai komponen dengan bahan yamg mudah di dapat seperti, seng,kaca dan pipa tembaga. Sehingga bermanfaat secara langsung terhadap masyarakat seperti pemasangan pemandian air panas dan kebutuhan sehari-hari.
Pada penelitian ini dengan eksperimen kolektor surya pemanas air di variasikan dengan sudut kemiringan 30 derajat, 45 derajat dan 60 derajat. Dengan kondisi Double galss yang berfungsi sebagai penyerapan atau menahan panas di dalam kolektor surya. Dari hasil percobaan atau analisa didapat, efisiensi kolektor surya dan intensitas matahari yang tertinggi adalah, efisiensi dengan sudut kemiringan 45º double glass adalah 81% , dan intensitas matahari yang masuk kolektor surya yang tertinggi antara lain dengan sudut 30º yang bernilai 1493 w/m2, dari arah kolektor surya yang menghadap ke utara.
Kata Kunci : kolektor surya, pemanas air dan efisiensi
S02-8861 | 886 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain