Perencanaan dan perancangan Pusat kebugaran dan kecantikan di Surabaya
ABSTRAK
Perencanaan dan perancangan pusat kebugaran di surabaya merupakan suatu tempat dimana pengabungan fasilitas olah raga dan perawaqtan tubuh. Hal ini didasarkan kebutuhan masyarakat surabaya barat yang semakin tinggi. Kebutuhan masyarakat surabaya agar sehat dan menawan yang mendasari perencanaan danperancangan pusat kebugaran dan kecantikan ini. Perencanaan dan perancangan pusat kebugaran di surabaya, bertema post modern hal ini karena di dasarkan perkembangan jaman dan perkembangan kota surabaya sebagai kota modern. Konsep dari bangunan ini adalah adaptif yang maksudnya bangunan ini di rancang dengan bentukan bentukan yang bisa menyesuaikan dengan bentuk bangunan sekitar dan lingungannya, ide bentuk bangunan ini adalah alat kesahatan yang sering ada di dalam pusat kebugaran yaitu barbel dengan permainan maju mundur bangunan dengan menggunakan warna warna yang cerah. Di padu dengan area luar yang asri sehingga pengunjung bisa senang berolah raga di dalam amaupun di luar bangunan.
KATA KUNCI : PUSAT, BUGAR DAN CANTIK
S04-2201 | 220 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain