Analisa penentuan kebutuhan material consumable pengelasan smaw untuk pekerjaan out fitting pada proses pembangunan kapal M00242 di PT.Pal Indonesia
ABSTRAK
Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui kebutuhan elektrode pada pekerjaan Out Fitting dengan pengelasan SMAW. Data untuk analisisdiambil dari data kebutuhan elektroda pada pekerjaan Out Fitting pada kapal dengan kode pembangunan M00242, 24000 LDWT, metode yang dipakai dalam perhitungan adalah metode pendekatan dengan rumusan secara analitik. Dari hasil analisisdi dapatkan kebutuhan elektrode pada bagian Fore Peak adalah 1% dari pekerjaan Out Fitting, bagian Main deck dan COT adalah 1% dari pekerjaan Out Fitting, dan bagian After Peak 3% dari pekerjaan out Fitting
Kata kunci : elektroda, Out Fitting Fore Peak, Main Deck, After Peak
S05-1441 | 144 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain