Sistem informsi rental komik di Surabaya
ABSTRAK
Dengan berkembangnya teknologi informasi pada era globalisasi saat ini, menuntut kita untuk terus mengikuti laju perkembangannya. Rental komik merupakan jenis persewaan yang melakukan transaksi sewa-menyewa komik, dimana didalam kegiatannya memerlukan data pelanggan, data komik, data kasir dan data supplier. Serta bagaimana membuat sistem informasi rental komik yang masih manual dirubah menjadi terkomputerisasi. Tujuannya untuk mempermudah melakukan transaksi sewa-menyewa komik dan mempermudah pengecekan laporan transaksi. Pada perancangan sistem, menggunakan dokumen flow, diagram konteks, DFD, normalisasi dan ERD. Pada implementasi program, menggunakan aplikasi Borland Delphi di dalam pembuatannya.
Kata Kunci : Teknologi Informasi, Rental Komik, Sistem Informasi
S06-1211 | 121 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain