Penerapan cash cycle dan cash turnover pabrik batu bata dan semen tahan api PT. Loka Refractories
SARI
Pengelolaan dan pengalokasian dana PT. Loka Refractories yang memproduksi batu dan semen tahan api,yang bertempat di jl. Mastrip 24 karangpilang, Surabaya. Peneliti bermaksud memberikan masukkan kepada perusahaan dalam kebijakkan perusahaandengan hasil penelitian kemampuan pembayaran semua kewajiban finansial jangka pendek pada saat jatuh tempo dengan menggunakan aktiva lancar yang tersedia, kemampuan peusahaan untuk menggunakan aktiva atau dana yang mempunyai beban tetap untuk memperbesar tingkat penghasilan bagi pemilik, serta siklus kas dan perputaran kas oleh perusahaan. Oleh karena itupeneliti menggunakan metode Cash Cycledan Cash Turnoverdimana hasil dari penelitian untuk periode piutang selama 86 hari, periode persediaan 128 hari, periodepembayaran utang dagang 88 hari, cash cycleperusahaan 214 hari dan cash turnoversebanyak 3 kali dalam setahun
Kata Kunci : Siklus Operasi Perusahaan , Siklus Kas, Perputaran Kas
S07-1291 | 129 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain