Pra rencana pabrik monosodium glutamat dari molasses dengan proses fermentasi
INTISARI
Tujuan Pra Rencana Pabrik MonosodiumGlutamat (MSG) adalah untuk memenuhi kebutuhan di dalamnegeri, yang nantikan dapat dikembangkan untuk memenuhi kebutuhan MSG didunia. Hal ini mengingat kebutuhan MSG terus meningkat.
Monosodium Glutamat dengan proses fermentasi mempunyai mutu yang lebih baik dari pada proses lainnya karena memerlukan peralatan yang lebih sedikit, sehingga bila ditinjau dari segi ekonomi lebih effisien. Proses pembuatan monosodiumglutamat dengan proses fermentasi ini dilakukan dengan tahap yaitu reaksi dekalsifikasi, sterilisasi, fermentasi, dekolorisasi,netralisasi, kristalisasi, pemisahan kristal dan pengepakan. Pabrik ini direncanakan didirikan di kawasan industri Madium. Dan beroperasi kontinyu 24 jamper haridan 330 hari per tahun dengan ringkasan sebagai berikut:
1. Kapasitas Produksi : 150000 ton/tahun
2. Bahan baku
• Tetes tebu : 41506.67 kg/jam
• H2SO4 : 726.3716 kg/jam
3. Utilitas
• Air : Rp 14,625,013,000
• Listrik : Rp 16,131,666,000
• Bahan bakar : Rp 4,769,542,800
4. Bentuk perusahaan : Perseroan Terbatas
5. Jumlah tenaga kerja : 158 orang
6. Masa konstruksi : 2 tahun
7. Pembiayaan :
• Modal tetap : Rp 332, 561,659,110.92
• Modal kerja : Rp 49,884,248,886.64
• Investasi total : Rp 382,445,907,997.56
• Biaya produksi/tahun : Rp 1,027,386,479,154.56
• Hasil penjualan/tahun : Rp 1,512,892,840,000.00
8 Analisa ekonomi
• Laju pengembalian modal : 70.71%
• Waktu pengembalian modal : 1.8 tahun
• Titik impas : 22.47%
S08-201 | 20 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain