Penerapan metode Aprioi pada sistem rekomendasi Toko Online
ABSTRAK
Salah satu kelebihan dari Toko Online adalah Para Pelanggan dapat melihat informasi lengkap mengenai item yang akan dibeli, menempatkannya pada keranjang belanja, melakukan penghitungan selayaknya kasir pada toko konvensional, memilih metode pembayaran yang paling dimungkinkan, hingga tahap pengiriman. Akan tetapi Salah satu kelemahan dari Toko Online adalah tidak semua Pelanggan memiliki pemahaman mengenai item yang akan ia beli (awam), sehingga sering terjadi kesalahan di saat memilih barang. Oleh karena itu diperlukan sebuah model Toko Online yang Mampu memberikan Rekomendasi kepada Pelanggan dengan menggunakan metode Apriori untuk menscanning transaksi yang telah berhasil dilakukan dan memberikan hasil berupa rekomendasi ke dalam keranjang belanja para Pelanggan. Sehingga mereka yang awam dapat terbantu disaat memilih barang yang ia inginkan.
Kata kunci :Toko Online, Data Mining, Apriori, Recommender System
S13-951 | 95 | Koleksi Skripsi | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain