ABSTRAK Dengan semakin berkembangnya teknologi saat ini yang semakin pesat, maka dampak global yang ditimbulkannya membuat persaingan bisnis yang semakin ketat. Hal inilah yang mendorong penul…
ABSTRAK Persediaan muncul karena adanya ketidakpastian suatu informasi, seperti ketidakpastian permintaan dan jadwal pengiriman. Sedangkan kekurangan persediaan menyebabkan perusahaan …
SARI Perencanaan dan penjadwalan proyek selama pelaksanaan kegiatan pembangunan konstruksi kapal merupakan kegiatan penting dari suatu proyek. Keberhasilan atau kegagalan dari …
Sari PT. XYZ merupakan salah satu pabrik penghasil makanan ternak di Gresik yang memiliki jumlah permintaan makanan ternak yang fluktuatif setiap bulannya. Berpengaruh terhadap kebutuhan…
SARI Proses manufaktur membutuhkan beberapa mesin dan peralatan untuk kelancaran sistem produksi. Kondisi dan kesiapan mesin yang prima membutuhkan system perawatan yang efektif dan optimal. CV.…
ABSTRAK Perhitungan harga pokok produksi pada umumnya masih menggunakan metode tradisional. Sama halnya dengan perusahaan manufaktur di PT. Sinar Syno Kimia yang menjadi objek p…
Abstrak PT. Pioneer Flour Mill Industries (PFMI) merupakan salah satu industri manufaktur yang bergerak di bidang produksi tepung terigu. Untuk memenuhi keinginan konsumen, mak…
ABSTRAK Pengendalian persediaan merupakan proses internal yang sangat pentingbagi kegiatan operasional perusahaan terutama dalam bidang industri cat karena banyaknya jenis, warna …
SARI Teknik keseimbangan lintasan digunakan untuk merencanakan dan mengendalikan lintasan produksi yang berkaitan dengan proses produksi. Penelitian skripsi ini bertujuan untuk menganalisis tek…
ABSTRAK PT. Polowijo Gosari adalah perusahaan manufactur yang bergerak dibidang produksi pupuk dengan skala produksi tinggi yang mempunyai tenaga kerja yang cukup banyak. Dengan…
SARI Perusahaan Rokok Alfi Putra merupakan salah satu perusahaan yang memproduksi rokok kretek di Trenggalek, dimana produknya dipasarkan di Trenggalek dan sekitarnya. Untuk meme…
SARI Peramalan merupakan tingkat permintaan yang diharapkan untuk suatu produk atau beberapa produk dalam periode waktu tertentu dimasa yang akan datang dengan menggunakan tekn…
SARI Teknik keseimbangan lintasan digunakan untuk merencanakan dan mengendalikan lintasan produksi yang berkaitan dengan proses produksi. Penelitian skripsi ini bertujuan menganalisa teknik kes…
SARI Bagi perusahaan, distribusi sebuah produk sangatlah menentukan kecepatan distribusi tergantung pada penentuan rute terbaik serta pengalokasian kendaraan secara optimal. PT. KEN…
SARI PT. Surya Intrindo Makmur adalahsebuah perusahaan yang bergerak dibidang pembuatan sepatu. Tujuan utama berdirinya perusahaan tersebutadalah mencari laba atau keuntungan. Faktor-faktor yang…
ABSTRAK Semua batubara mengandung mineral matter. Residu dan mineral ini setelah di bakar akan tertinggal menjadi abu.mineral yang terkandung dalam batubara sangat bervariasi baik jumlah maupun …
ABSTRAK PT. Indocement Tunggal Parakarsa Tbk merupakan salah satu perusahan produsen semen terbesar di Indonesia dengan memproduksi berbagai macam semen diantaranya seperti Semen Sumur Minyak ( …
ABSTRAK Area penambangan tanah liat (Clay) di PT. HOLCIM INDONESIA Tbk – TUBAN PLANT dibagi menjadi dua yaitu, area penambangam Musim Hujan (MH) dan area penambangan Musim Kemarau (MK). Peneli…
SARI Didalam suatu perusahaan jasa, Kepuasan pelanggan adalah hal terpenting. Oleh karena itu, perusahaan jasa dituntut sering melakukan komunikasi dua arah yang dinamis. Sal…
SARI Perusahaan kacang shanghai SITER adalah suatu perusahaan industri bisnis yang memproduksi snack, dimana permintaan akan produk ini bersifat probabilistik (tidak diketahui dengan pasti). D…
ABSTRAK CV. Panghegar merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dalam bidang pertambangan batu andesit. Sistem penambangan yang digunakan yaitu tambang terbuka jenis quarry (Side Hill Type Q…
SARI Suatu perusahaan selalu membutuhkan bahan baku yang merupakan salah satu bagian dari proses produksi. Untuk mengadakan bahan baku tersebut diperlukan suatu kebijakan yang ekonomis dalam…
SARI Perencanaan dan pengendalian produksi merupakan bidang ilmu dengan mencoba memecahkan kendala atau persoalan yang dihadapi perusahaan dalam perencanaan dan pengendalian produksi. Pengenda…
ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tentang jumlah - nya cadangan marmer, serta untuk mengetahui umur tambang dengan mengunakan metode perhitungan cadangan yaitu Metode…
ABSTRAK Peledakan merupakan salah satu metode pembongkaran yang digunakan PT. Singlurus Pratama untuk melepaskan batuan dari batuan induknya. Aktifitas peledakan dapat menimbulkan dampak negat…
ABSTRAK PT. Intibuana Indah Selaras sebagai satu diantara perusahaan penambangan batubara yang akan ikut serta berperan aktif dalam pemanfaatan sumberdaya alam batubara dan merencanakan penam…
SARI Perencanaan dan pengendalian produksi merupakan bidang ilmu dengan mencoba memecahkan kendala atau persoal an yang dihadapi perusahaan dalam perencanaan dan pengendalian prod…
ABSTRAKSI Salah satu pendekatan pengukuran kualitas layanan di sektor pendidikan tinggi adalah dengan Student Satisfaction Inventory (SSI) yang dikembangkan oleh Noel-Levitz a U…
SARI PT. Rajawali Tanjungsari Trosobo-Taman Sidoarjo, pada Divisi Kulit Domba selama ini menggunakan metodekonvensional untuk menentukan harga pokok produksi dengan satu dasar alokasi yaitu jam…
SARI CV. SINAR BAJA ELECTRIC adalah sebuah perusahaan speaker untuk semua tipe speaker. Perusahaan memenuhi permintaan dalam maupun luar negeri sehingga permintaan bersifat …
SARI Pada masa sekarang persaingan pasar sangat kompetitif, siklus hidup semakin pendek serta tingginya harapan customer memaksa pa ra pengusaha bisnis mencari alternatif untuk menciptakan keung…
SARI PT. Mermaid Textille Industry adalah perusahaan manufactur yang bergerak dibidang tekstil dengan skala produksi tinggi yang mempunyai tenaga kerja yang cukup banyak. Dengan ditingkatkannya …
ABSTRAK Batubara merupakan sumber energi masa depan yang tersebar luas disebagian pulau Indonesia. Salah satu metode geofisika yang dapat memperkirakan keberadaan batubara adalah metode geolist…
ABSTRAK Perencanaan tambang merupakan suatu kegiatan yang banyak melalui tahapan tahapan yang saling berkaitan dan mendukung. Awalnya pastilah kegiatan Prospeksi atau penyelidikan umum yang …
SARI Langkah awal dalammanajemen suatu proyek adalah penentuan tujuan dengan menentukan pokok permasalahan, kendala atau keterbatasan sumberdaya, dengan memperhatikan kendala dalam pelaksanaan …
SARI Pada masa sekarang persaingan pasar sangat kompetitif, para pengusaha bisnis mencari alternatif untuk menciptakan keunggulan dalam bersaing. Dengan mengimplementasikan konsep manajemen supp…
ABSTRAK Kecelakaan kerj a merupakan hal yang paling seri us yang dihadapi oleh setiap industri saat ini, ol eh karena i tu dalam peneli t ian skripsi akan dibahas bagaimana …
ABSTRAK Kriteria kualitas air yang dapat dipergunakan sebagai air minum antara lain adalah kesadahan. Dimana jika tingkat kesadahan ini tidak sesuai dengan kriteria kualitas air minum maka air t…
ABSTRAK Pelabuhan kecil yang hanya terdapat kapal-kapal berkapasitas 3000 DWT memerlukan Floating dock untuk tempat reparasi yang tidak besar pula. Perancangan dari floating dock …
ABSTRAK Tujuan dari penelitian untuk skripsi ini yaitu mengetahui cara mengendalikan resiko kecelakaan kerja dan penerapan standard K3 di Galangan Kapal yang sudah menjadi tuntutan masyarakat …
ABSTRAK Kecelakaan kerja merupakan hal ini paling serius yang dihadapi oleh setiap industri saat ini, oleh karena itu dalam penelitian skripsi akan dibahas bagaimana cara mengetahui pengendalia…
ABSTRAK Mekanika merupakan mata kuliah yang dipandang sulit oleh sebagian besar mahasiswateknik. Salah satu kendala yang dihadapi adalah pemahaman mahasiswa dalam perhitungan defleksi…
ABSTRAK Perkiraan kebutuhan jam orang didasarkanpada hasil produksi pada pekerjaan lalu yang sejenis sesuai dengan tahapan-tahapan proses produksinya. Dalam kenyataannya akan terjadi perbedaan…
ABSTRAK Ketepatan waktu penyelesaian (delivery time) pada pembangunan kapal baru tergantung pada perencanaan dan penjadwalan yang dibuat pihak galangan sebelum proses produksi dimulai. Perencan…