ABSTRAK Pembangunan gedung Kantor Terminal Joyoboyo Surabaya direncanakan empat lantai yang dibangun secara bertahap. Pembangunan tahap pertama hanya satu lantai. Pembangunan tahap kedua dibang…
Abstrak Permasalahan yang sering dihadapi oleh sebagian kawasan di kota Gresik adalah masalah genangan banjir yang terjadi di sekitar sistem drainase pada Kali Tutup Timur. Kawasan ini umumnya …
ABSTRAK Adanya potensi pergerakan penduduk dari daerah pemukiman ke pusat-pusat aktifitas kota yang ada di wilayah Kecamatan Wonokromo, Kecamatan Wiyung,KecamatanGunung sari. harus ditunjang ole…
ABSTRAK Mengingat sebagian besar wilayah indonesia termasuk kategori wilayah gempa moderat hingga berat, maka perencanaan struktur gedung tahan gempa di indonesia sangat penting dan populer. …
ABSTRAK Pembangunan Mall ciputra world surabaya merupakan salah satu usaha pengembangan oleh ciputra grup untuk memenuhi kebutuhan konsumen akan tempat perbelanjaan dan hiburan yang lebih dekat…
ABSTRAK Pembangunan Jembatan Suramadu yang menghubungkan Pulau Jawa dan Pulau Madura berdampak positif pada bidang transportasi barang dan penumpang. Pada bidang transportasi penumpang dibuktik…
ABSTRAK Resiko-resiko yang terjadi pada proyek berpengaruh pada sasaran proyek yang telah ditentukan atau direncanakan, yaitu jadwal, biaya, dan mutu yang terjadi dalam proyek. Yang dapat dide…
ABSTRAK Di beberapa daerah di surabaya, terdapat simpang bersinyal yang menggunakan penambahan timer(alat penghitung mundur yang terdapat pada lampu lalu lintas) oleh pihak yang berwenang dan…
ABSTRAK Pada ruas jalan terdapat satu jembatan penyeberangan. Jembatan penyeberangan tersebut kurang dimanfaatkan oleh penyeberang jalan. Para penyeberang jalan sering tidak menggunakan jembatan…
ABSTRAK Di dunia konstruksi, suatu proyek tidak pernah akan berjalan mulus tanpa hambatan yang mengakibatkan adanya keterlambatan waktu dari rencana awal. Sehingga untuk mengejar ketertinggal…
ABSTRAK Bilamana suatu pekerjaan harus diselesaikan dalam batas waktu atau tanggal tertentu, maka orang biasanya ingin mempunyai gambaran yang menunjukan hubungan antara waktu yang tersedia dan…
ABSTRAK Perkembangan bisnis properti pada masa sekarang ini sedang mengalami peningkatan, hal ini ditandai dengan banyaknya pembangunan ruko sebagai pusat bisnis yang sangat menguntungkan. Deng…